Aplikator Chemical Anchor
Aplikator Chemical Anchor

Hutama Teknik Indonesia merupakan aplikator chemical anchor yang menyediakan berbagai macam peralatan dan material yang dibutuhkan dalam proyek konstruksi anda seperti Anchor (Angkur), Chemical, Mesin Bor beton, Mata Bor, Mesin Coring, Mata Coring dan masih banyak lagi. selain menyediakan suplay material, Hutama Teknik Indonesia juga menghadirkan produk jasa seperti jasa pemasangan anchor (angkur), jasa pemasangan besi rebar (besi beton/ulir), jasa coring beton (core drill) dan jasa tes tarik (pull out test).

Jasa Pemasangan Anchor (Angkur)

Jasa pemasangan anchor (angkur) adalah jasa pemasangan baut anchor (angkur) berbagai diameter yang dapat digunakan untuk instalasi rangka baja, Wide Flange, H-Beam, pemasangan Kanopi, pemasangan  dudukan mesin dan masih banyak lagi. Jasa pemasangan anchor (angkur) kami tersedia dalam berbagai diameter mulai dari diameter M8, M10, M12, M16, M20, M24 dan seterusnya menggunakan chemical Hilti, Ramset, Fischer, Wurth dan SIka sesuai kebutuhan anda.
Jasa Pemasangan Anchor (Angkur)
Jasa Pemasangan Anchor (Angkur)

Gambar diatas adalah salah satu hasil pekerjaan jasa pemasangan anchor (angkur) dengan diameter angkur M16 yang memiliki panjang 190 mm dan ditanamkan pada beton dengan kedalaman 125 mm menggunakan chemical Hilti HIT RE 500 V3.


Jasa Pemasangan Besi Rebar

Sebagai aplikator chemical anchor kami juga menyediakan jasa pemasangan chemical besi rebar atau yang kita kenal dengan besi beton, besi ulir, besi tulangan dan besi rangka. pemasangan besi rebar menggunakan chemical ini dapat digunakan untuk penyambungan beton lama ke beton baru, perkuatan struktur, penambahan kolom, penambahan sloof dan lainnya. kami menyediakan jasa pemasangan chemical dengan diameter dan kedalaman yang beragam mulai dari diameter D8, D10, D12, D13, D16, D19, D22, D25 dan  seterusnya menggunakan chemical Hilti, Ramset, Fischer, Wurth dan SIka sesuai kebutuhan anda.
Jasa Pemasangan Besi Rebar
Jasa Pemasangan Besi Rebar
Gambar diatas adalah salah satu hasil jasa pemasangan chemical besi rebar. besi rebar yang digunakan memiliki diameter D19 dan ditanamkan pada beton dengan kedalaman 190 mm menggunakan chemical Hilti HIT RE 500 V3. 

Tes Tarik (Pull Out Test)

Sebagai aplikator chemical anchor kami juga menyediakan jasa tes tarik (pull out test) atau pengujian kekuatan beban tarik untuk anchor dan besi rebar yang dipasang menggunakan chemical seperti chemical Hilti, Ramset, Fischer, Wurth dan Sika. hal ini dilakukan untuk mengetahui berapa maksimal beban tarik yang dapat diterima dan ditahan oleh anchor yang terpasang menggunakan chemical. gambar dibawah adalah salah satu pekerjaan jasa Tes Tarik (pull Out Test) untuk anchor M16 dengan panjang 190 mm dan ditanamkan pada beton dengan kedalaman 125 mm menggunakan chemical Hilti HIT RE 500 V3. didapatkan kekuatan beban tarik hingga 3,4 ton.
Jasa Tes Tarik (Pull Out Test)
Jasa Tes Tarik (Pull Out Test)
 
Jasa Coring Beton (Core Drill)

kami menyediakan jasa coring beton (core drill) atau jasa melubangi dinding dan lantai beton. tersedia diameter coring mulai dari 1 inch, 2 inch, 3 inch, 4inch, 5 inch, 6 inch dan 8 inch. pekerjaan melubangi beton ini dapat anda gunakan untuk pembuatan jalur pipa saluran air, jalur wastafle, full drain, jalur kabel, ventilasi, pengambilan sample material dan lainnya.

sebagai aplikator chemical anchor Hutama Teknik Indonesia selalu berpegang pada standar operasional yang berlaku. sehingga hasil pengerjaan kami selalu menjadi yag terbaik. didukung oleh tenaga ahli yang sudah berpengalaman dalam bidangnya dengan pengalaman selama bertahun – tahun dalam bidang chemical anchor. selain itu peralatan yang kami gunakan adalah peralatan baru yag canggih dan modern sehingga hasil pekerjaan akan selesai lebih cepat, tepat dan sesuai apa yang diinginkan. gambar dibawah ini adalah salah satu hasil pengerjaan jasa coring beton (core Drill) dengan diameter 4 inch dan kedalaman 200 mm.
Jasa Coring Beton (Core Drill)
Jasa Coring beton (Core Drill)

Untuk informasi lebih lanjut mengeian produk dan layanan jasa pemasangan angkur (anchor), jasa pemasangan besi rebar (besi beton), jasa tes tarik (pull out test) dan jasa coring beton dapat menghubungi kami melalui whatsapp/elepon pada nomor :

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

error: Content is protected !!